【InfoKomputer #DiscoverPossibilities】OpenAI Diam-diam Hapus Larangan Penggunaan ChatGPT untuk Militer



InfoKomputer #DiscoverPossibilities :OpenAI Diam-diam Hapus Larangan Penggunaan ChatGPT untuk Militer

OpenAI Diam-diam Hapus Larangan Penggunaan ChatGPT untuk Militer

OpenAI diam-diam telah membuat perubahan pada halaman kebijakan penggunanya, di mana perusahaan menghapus larangan penggunaan teknologi ChatGPT untuk pengembangan senjata, militer dan perang.
.
Perubahan kebijakan pengguna tersebut pertama kali diketahui dari laporan The Intercept, yang mencatat bahwa perubahan kebijakan penggunaan teknologi OpenAI pertama kali dilakukan pada 10 Januari 2024.
.
Teks: Infokomputer.grid.id/Rafki Fachrizal
Voice Over: Rafki Fachrizal
Sumber Video: Storyblocks
Video Editor: Zulfikar
.
Jangan lupa untuk like, share, comment, dan subscribe di channel InfoKomputer:
/ @infokomputerid
.
Dapatkan berita terbaru seputar dunia teknologi di situs https://infokomputer.grid.id/
.
Follow media sosial InfoKomputer:
– Instagram: https://www.instagram.com/infokompute…
– Facebook: https://www.facebook.com/InfoKomputer/
– Twitter: https://twitter.com/infokomputer?lang=en
– LinkedIn: https://www.linkedin.com/company/info…
.
===========================================
EDITORIAL OFFICE:
Gedung GRID NETWORK
Perkantoran Kompas Gramedia, Lantai 4
Jl. Gelora VII RT.2/RW.2
Kelurahan Gelora, Kecamatan Tanah Abang
Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta, 10270
Email redaksi : [email protected]
===========================================
ADVERTISING:
Gedung GRID NETWORK
Perkantoran Kompas Gramedia, Lantai 4
Jl. Gelora VII RT.2/RW.2
Kelurahan Gelora, Kecamatan Tanah Abang
Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta, 10270
Email Bisnis: [email protected]
==========================================
#ChatGPT #OpenAI #Militer